Profil Saya

 Hai hai..

Aku Diah. Lulusan Teknik Sipil yang lebih memilih untuk tergila-gila dengan kalimat daripada angka-angka. Yang lebih mencintai susunan diksi daripada gambar desain konstruksi.

Tulisan adalah cinta pertamaku sejak umur 9 atau 10 tahun. Dan pada umur 15 tahun, cerpen pertamaku berhasil dimuat di salah satu majalah remaja. Bahagia karena berkarya? Oh ngga, aku bahagia karena dengan dipublishnya cerpenku, aku mendapat honor dan bisa jajan pernak-pernik tak penting yang tak bisa kuandalkan hanya dari uang jajan harian dari orang tua. Sungguh mulia ya, haha.

Sampai akhirnya aku "dipaksa" untuk melahirkan karya-karya yang belum seberapa. Tak apa-apa. Aku menulis untuk memerdekakan hatiku.

Publish Books:

1. Masa Lalu Terima Kasih Atas Semuanya | 2019

2. Memoar dan Memar |2020

3. Lika Liku Profesi |2020

4. Tumbuh Setelah Patah |2021

5. Perpisahan: Waktu Ketika Pilu Bersanding dengan Rindu | 2021

6. Be Strong Palestine We Stand With You | 2021

7. Sahabat Sesurga | 2021

8. Tak Apa-Apa Ada Pandemi, Allah Bersama Kita | 2021

9. Orang-Orang Tak Bernama | 2021

 

Menulislah, karena itu akan menyembuhkanmu! 

Love,

Diah💛

Posting Komentar

3 Komentar

  1. Pengalaman yang luar biasa, MasyaAllah. Tekad menjadi penulis sudah ada sejak usia dini, nggak heran kalau sekarang jadi penulis dan blogger pro �� musti banyak belajar sama Mbak Diah. Salam kenal, saya Maulana dari Denpasar.

    BalasHapus
  2. Hehe, baru merintis blog ni.Terimakasih mas maulana sudah berkunjung di blog Saya. Salam kenal juga. Barakallah fiik

    BalasHapus
  3. Ya Allah, baru tahu kalo dimention, dan baru tahu tampilan blognya sdh berubah dan freshhh. Jodoh ya mbak kita, ga ada angin, ga ada hujan, mak bedunduk ketemu, insyaaALlah sdh rencana Nya yaa.. Aku juga ngefans sama cara Mbak Diah menulis, hehe. Saling menyemangati ya mbak :*

    BalasHapus